Minggu, 05 Februari 2012
Proses Perencanaan Sistem e-Business
Proses perencanaan sistem e-bisnis, sebelum membangun sistem ebisnis terlebih dahulu perhatikan langkah-langkah yang harus ditempuh yaitu :
Mendaya gunakan komputer personal, jaringan komputer dan internet seoptimal mungkin.
Membangun halaman web untuk membangung jalinan komunikasi antara perusahaan dengan konsumen secara efektif dan fleksibel.
Membangun SI e-Bisnis yang efektif
Mengembangkan SI yang bersifat inter platform
http://www.scribd.com/doc/49868882/02-Tahap-Tahap-Pembangunan-Sistem-e-Business
Setelah semua terpenuhi di atas barulah kita melangkah dalam tahap pembangunan system e-bisnis.
Rencana kapasitas infrastruktur e-Bisnis disesuaikan dengan rencana pengembangan lanjut sistem e-Bisnis :
Aspek kapasitas bisnis seperti :
Analisis aspek konsumen:
Membuat model perilaku: CBMG
Memperkirakan/merancang perubahan-perubahan pada CBMG
Aspek inspraktuktur :
Prakiraan beban kerja :
Perencanaan kapasitas infrastruktur e-Bisnis
Membuat rencana modifikasi/upgrading komponen-komponen infrastruktur secara bertahap
Pengambilan keputusan teknis infrastruktur:
Menggunakan Model Kinerja sistem untuk mempertimbangkan keputusan:
Scaling Up
Penggantian dengan mesin berkapasitas lebih besar
Scaling Out
Penambahan mesin dengan kapasitas yang sama (mirroring, replikasi, mesin paralel, dsb.)
irepuspa.staff.jak-stik.ac.id/files/sistem-informasi-manajemen.ppt
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar anda terlihat jika di setujui Admin blog ini.